Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2011

HATI-HATI ACCOUNT FACEBOOK ANDA

Gambar
NgrBot Variant . Jangan merasa aneh jika salah satu kawan facebook Anda secara tiba-tiba mengirimkan chat yang berisi sebuah link/URL dan membuat penasaran lalu mengakses link tersebut. Setelah di buka, ternyata link tersebut mengarahkan untuk mendownload file dengan nama seperti yang terlihat pada gambar diatas. Sayangnya, file yang akan di download nantinya bukanlah file gambar dengan ekstensi (.jpg) melainkan file lain. A. Info File Nama Worm : NgrBot.D, NgrBot.E, NgrBot.F, NgrBot.G Asal : Unknown Ukuran File : Random Packer : ~ Pemrograman : C++ Icon : Random Tipe : Worm, Trojan, Keylogger B. About Malware Salah satu varian NgrBot sebelumnya sudah pernah di bahas di “http://virusindonesia.com/2011/08/09/ngrbot-trojan-pengambil-identitaspassword/” dan removernya (PCMAV Express for NgrBot) sudah bisa di dapatkan di sini “http://virusindonesia.com/2011/08/09/pcmav-express-for-ngrbot/”. Berikut adalah icon yang digunakan NgrBot.A sampai NgrBot.C dengan c

AWAS JEBAKAN CLICKJACKING MENYASAR KE PENGGUNA FACEBOOK

Gambar
Jakarta, CHIP.co.id - Trend Micro baru saja menemukan adanya clickjacking yang menyasar ke dalam pengguna facebook di beberapa negara termasuk Indonesia. Salah satu jebakan clickjacking yang ditemukan, berupa tiket gratis menjelang premier-nya film box office dunia Twilight Saga: Breaking Dawn Part 2, yang dinantikan oleh jutaan fans di seluruh dunia. Sebuah foto yang memajang sosok Robert Pattinson dan Kristen Stewart, dua pemeran utama film tersebut, dijadikan sebagai ‘alat pancingan’ berikut dengan linknya dan disebarkan lewat Facebook. Dengan mengusung judul “Get A Free Tickets to Twilight Breaking Dawn Part 2!”, pengguna Facebook disarankan agar tidak meng-klik dan percaya begitu saja dengan tawaran tiket gratis premier dunia Twilight Saga. Jika pengguna mengklik tombol “Share Link” maka postingan tersebut otomatis akan di-share di wall pengguna agar menjaring lebih banyak korban. Nah, jika gambar atau teks diklik, maka pengguna akan diarahkan ke sebuah halaman survei u